Posts

Showing posts from August, 2015

Mempelajari Menu-Menu Dasar Blog di Blogger.com

Image
Blogger.com atau mungkin lebih dikenal sebagai blogspot merupakan layanan blogging gratis yang bisa dibilang paling mudah digunakan. Tapi untuk pemula yang baru belajar ngeblog terkadang tetap saja merasa ribet meskipun sebenernya sama sekali nggak ribet. Nah pada postingan kali ini saya ingin sedikit memberi penjelasan tentang beberepa menu-menu dasar yang ada di blogger.com supaya dapat dipahami oleh sobat. Menu-menu ini sangat penting untuk dipahami karena dapat memudahkan sobat dalam mengurus blog sobat kedepannya. Silakan sobat login saja ke blogger.com dan masuk ke dashboard blog sobat. Setelah itu sobat akan disajikan menu-menu yang kurang lebih seperti ini: Di bawah ini adalah penjelasan lengkap tentang menu-menu tersebut: # 1. Tombol "Entri baru" Tombol untuk membuat postingan atau artikel baru #2. Ikhtiar Pada menu ini sobat dapat melihat statistik ringkas blog sobat seperti jumlah pengunjung, jumlah postingan, jumlah komentar yang

Cara Membuat IDM Menjadi Full Version Permanen Terbaru 2015

Image
Internet download manager (IDM) memang terbukti sangat membantu kita untuk mendownload file, softwere, video dan file jenis lain dari internet. Bila IDM yang diinstal di komputer kita sudah habis masa gratisnya maka sebagian besar orang akan kebingungan untuk mencari serial numbernya karena IDM yang kita download di internet itu masa gratisnya maksimal hanya satu bulan (30 hari). Untuk mengatasi masalah serial number IDM, dibawah ini saya akan memberikan sedikit tips tentang bagaimana cara membuat IDM menjadi full version. Mudah-mudahan tips yang saya berikan ini berguna bagi sobat semuanya. Ada 2 cara untuk membuat IDM di komputer kita menjadi full version. CARA PERTAMA : 1.    Download IDM versi terbarunya  [Klik Disini] . 2.    Install IDM dikomputer anda. 3.    Bila ada muncul perintah untuk restart computer klik saja Yes/OK, namun bila tidak ada maka akan lebih bagus sobat restart saja sendiri komputernya. 4.    Setelah selesai restart, sobat langsun

Cara Mengganti Judul Blog dengan Gambar atau Logo pada Blogger

Image
Secara default judul blog di blogger kita hanya berupa text biasa, nah agar terlihat lebih menarik dan keren sobat bisa menggantinya dengan gambar logo. Berikut adalah langkah-langkah cara mengganti judul blog sobat dengan gambar logo: 1. Pertama sobat harus membuat terlebih dahulu sebuah gambar logo untuk dijadikan sebagai judul. Silakan bisa gunakan software seperti   Photoshop  atau   GIMP . 2. Login dulu ke dasbor blogger sobat. 3. Setelah itu masuk ke menu " Tata Letak " 4. Klik "Edit"   pada bagian   Judul Blog 5. Selanjutnya tinggal ikuti petunjuk sesuai gambar di bawah ini:     Pilih file gambar logo di komputer sobat Pilih " Selain judul dan keterangan " Klik " Simpan " Begitulah kira-kira cara mengganti judul blog dengan gambar logo. Sangat simple dan nggak pakai ribet kan.

Cara Memasang Menu Label Cloud atau Kategori pada Blogger

Image
Memasang label di blogger sebenernya sangat mudah, tapi cukup banyak blogger yang kebingungan bagaimana cara memasang widget label agar tampilannya acak. Yang saya maksud acak kurang lebih seperti ini: Catatan:   Setiap template mungkin tampilannya berbeda-beda. Bisa dibilang wajar kalau banyak yang bingung karena secara default widget label di blogger tidak ditampilkan secara acak melainkan menggunakan daftar urut ke bawah.. Terus gimana supaya tampilannya jadi acak? Gampang banget... Langkah pertama   - Masuk ke dasbor blog sobat Langkah kedua   - Masuk ke menu   Tata Letak > Tambah Gadget Langkah ketiga   - Scroll ke bawah dan pilih widget " Label " Langkah keempat   -  Nah, di sini jangan lupa pada bagian Tampilkan pilih " Cloud " Langkah terakhir   - Setelah itu tinggal klik " Simpan " Nah begitulah cara memasang widget label di blogger agar tampilannya jadi acak. Mudah banget, jadi jangan dibikin ri